
Salam Pramuka! Kakak-kakak dan adik-adik Gugus Depan Haraki yang berbahagia. Alhamdulillah pada Sabtu, 11 Maret 2023 menjadi momen penting bagi adik – adik golongan siaga dan penggalang di pangkalan SIT Al Haraki. Sejumlah 29 siswa golongan siaga dan 17 siswa golongan penggalang Gudep Haraki serta beberapa tamu adik-adik penggalang dari sekolah lain resmi dilantik menjadi […]
Read More